Penentuan Jurusan Kuliah Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Web

Nadyanto, Mohamad Akbar Wisnu and Nizar, Muhammad Varriel Avenazh and Goenawan, Aaqila Dhiyaanisafa (2022) Penentuan Jurusan Kuliah Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Web. Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro Dan Informatika (JTMEI), 1 (2). pp. 45-51. ISSN 2963-8208

[img] Text
39. Sistem Pakar Penentuan Jurusan Kuliah Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Web.pdf
Restricted to Registered users only

Download (118kB)

Abstract

Menentukan jurusan menjadi salah satu kewajiban bagi seluruh pelajar yang tetap ingin melanjutkan pendidikannya. Keputusan yang diambil seringkali menimbulkan permasalahan ketika perbedaan kemampuan dan keterbatasan berpikir yang mengakibatkan tidak lulus tepat waktu. juga sering kita melihat jurusan yang dipilih hanya karena mengikuti saran dari teman atau keluarga serta karena perkembangan kebutuhan sumber daya manusia di dunia pekerjaan. Penentuan jurusan seharusnya dilakukan dengan mempertimbangkan kemampuan yang dimiliki. Maka daripada itu, dibuatlah aplikasi ini yang bertujuan untuk merancang suatu sistem pakar yang dapat memberikan gambaran bagi calon mahasiswa tentang jurusan apa yang cocok atau sesuai dengan kemampuannya. Metode yang digunakan dalam pembuatan sistem pakar ini adalah Forward Chaining, dimana fakta-fakta yang berkaitan dengan penentuan jurusan dikemukakan terlebih dahulu, kemudian menarik sebuah kesimpulan yang tepat. Dengan pembuatan aplikasi ini, diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi calon mahasiswa baik dari segi waktu maupun biaya.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Fahru Abdhul Aziz
Date Deposited: 24 Jul 2023 07:27
Last Modified: 24 Jul 2023 07:27
URI: http://repository.esqbs.ac.id/id/eprint/310

Actions (login required)

View Item View Item